" Cinta, itulah kata yang setiap saat setiap detik bahkan setiap hirupan napas kita selalu kita ingat dan ucapkan, dia pula yang bisa membuat manusia lupa segalanya & cinta itu pula yang telah membuat dunia seperti sekarang ini, itulah kekuatan & motivasi cinta "